#GesiWindiTalk: Makanan Instan Anak? Yay Or Nay

Wednesday, October 12, 2016


Perkara menjadi ibu ideal itu memang ngga ada habisnya. Seperti yang saya tulis kemarin tentang ekspektasi vs kenyataan setelah menjadi ibu.

Salah satunya adalah soal makanan bayi, MPASI.

Baca punya Gesi :


Saya sih percaya banget yang namanya MPASI home made itu , pastilah lebih dipercaya soal sehatnya dibanding makanan instan. Iyalah, soalnya kan kalau makanan bayi home made, kita tahu bahan dasarnya apa, bumbunya apa saja, pakai minyak apa, dan tahu juga cara ngolahnya bagaimana.

Tips Menjemur Pakaian Untuk Areal Rumah Sempit

Tuesday, October 11, 2016

[Sponsored Post] Tips Menjemur Pakaian Untuk Areal Rumah Sempit



Punya rumah di kota sekarang ini adaa aja kurangnya. Yang kurang luaslah, kurang strategislah, sampai kurang murah hahaha.

Sama kayak rumah saya, lokasi sih oke, harga juga masih terjangkau, luasnya juga sebenarnya sudah lumayan dibanding rumah-rumah baru sekarang. Tapi giliran mau menjemur baju langsung puyeng. Soalnya dulu kan pas beli kami masih berdua aja di rumah belum punya anak, jadi ngga mikirin soal jemuran, wong semua baju dicuci di laundry kiloan. Giliran udah punya anak, baru deh sadar, ternyata jemuran itu benda yang maha penting.

Rekomendasi Restoran Yang Wajib Kamu Kunjungi Di Seminyak

Friday, October 7, 2016
[ Sponsored Post ] Rekomendasi Restoran Yang Wajib Kamu Kunjungi Di Seminyak

Wisata dan kuliner adalah dua hal yang selalu berjalan seiring. Dengan objek wisata unik dan menarik ditambah rekomendasi kuliner asyik akan membuat travellingmu menjadi lebih berkesan. Pantai Seminyak, sebuah kawasan pantai yang eksklusif di Bali yang menawarkan keindahan dan pesona alamnya yang luar biasa telah menjadi destinasi wisata mendunia di kalangan wisatawan domestik dan mancanegara.

Ekspektasi vs Realita Setelah Menikah

Wednesday, October 5, 2016


Sebenarnya saya masih sedih nih, baru baca ulasan buku tentang ibu yang membunuh kelima anaknya, ditambah seliweran berita yang lewat di temlen facebook saya mengenai ibu yang memutilasi anaknya.

Jangan... jangan buru-buru menyalahkan si ibu, karena kalau baca kisahnya, malah kasihan banget sama mereka. Yup menjadi seorang ibu memang kadang kita memiliki ekspketasi yang tinggi, pengen sempurna di mata lingkungan. seperti yang kemarin sudah saya bahas di postingan #GesiWindiTalk soal ekspektasi vs realita setelah punya anak.

Sekarang mau bahas ekspektasi vs realita setelah menikah.

Moms,Ini Lho 11 Tips Mengatur Uang Belanja Agar Cukup Sampai Akhir Bulan

Tuesday, October 4, 2016
[Sponsored Post]



11 Tips Mengatur Uang Belanja Agar Cukup Sampai Akhir Bulan

Masalah uang belanja bagi ibu-ibu memang bukan hal yang sepele. Butuh 1001 jurus agar bisa selamat sampai akhir bulan.

Walaupun saya bekerja yang notabene memiliki gaji sendiri, tapi saya termasuk orang yang hemat lho dalam hal mengatur uang belanja.


Iyalah kalau ngga diatur sedemikian rupa, bisa habis aja dong uang yang dikasi suami. Padahal konon katanya,baik buruknya perekonomian keluarga ya ada di tangan istri.

Nah sekarang saya mau bocorin nih gimana kebiasaan belanja saya selama ini sehingga bisa selamat sampai akhir bulan,dan tercukupi semua kebutuhan keluarga.

Pengumuman Pemenang GA Windiland

Sunday, October 2, 2016

Waaah akhirnya selesai juga saya membaca semua jawaban peserta Giveaway windiland berbagi kebahagiaan. Maaf yah agak lama, soalnya saya memang baca satu-satu dan diresapi, biar dapat pemenang yang pas.

Membaca jawaban para teman-teman ini bikin saya manggut-manggut terus. Macem-macem jawabannya soal resep bahagia mereka. Ada yang sederhana dan simpel tapi ada juga yang mendalaaaam gitu maknanya.

Yang namanya resep bahagia tiap orang tentulah berbeda, karena arti bahagia bagi masing-masing orang juga beda. Jadi nggga ada jawaban benar salah sih ya. Hanya memang ada beberapa jawaban yang saya ngga pernah kepikiran dan langsung ngucap oh iya yah, kalau dipraktekkan, kayaknya ngga bakal ada hari sedih nih, xixixi. Seneng kan yah kalau bahagia setiap saat.

6 Blog Yang Harus Kamu Kunjungi

Friday, September 30, 2016

Sebelumnya saya sudah pernah menulis tentang 5 blogger inspiratif versi windiland

Isinya itu kurleb tentang blogger-blogger yang menginspirasi saya untuk menulis. Maksude, biasanya abis baca tulisan di blog mereka, trus Cling, dapet ide gitu untuk nulis sesuatu. Ngga berarti copy paste, tapi TERINSPIRASI, catet ya bedanya.

ASUS RG G752VS, Notebook terkuat dengan GTX 1070, notebok andalan utuk para gamers sejati.

Thursday, September 29, 2016
ASUS RG G752VS, Notebook terkuat dengan GTX 1070, notebok andalan utuk para gamers sejati.

Bagi para gamers, performa notebook yang mumpuni untuk mendukung hobi ngegame tidak bisa ditawar lagi. Gimana ngga ya, ngegame bagi sebagian orang, bukan hanya sekedar bermain menghabiskan waktu luang, tapi sudah menjadi sebuah pekerjaan, bahkan merupakan sumber penghasilan utama. Gile ya, bisa gitu cuma main game doang, duit datang. Itu yang disebut, bersenang-senang sambil menghasilkan uang, Ahsek.

Nah, bagi para gamers enthusiast atau extreme gamers, harga sebuah piranti untuk mendukung kegiatannya ini, bukanlah masalah, mereka rela merogoh kantong lebih dalam, asal dapat performa notebook yang bisa diandalkan.

#GesiWinditalk:Tentang Nama Beken (Ft SassyThursday)



Menurut kalian, penting ngga sih punya nama yang menjual di dunia maya? Apakah seharusnya kita tetap pakai nama asli pemberian orangtua saja, atau cari nama yang lebih eyecatching biar mudah diinget. Personal branding istilahnya.

Storks Movie Its Not Kids Movie. Its All About Parenthood

Monday, September 26, 2016


Kemarin bersama Mas Teguh dan Tara kami nonton film anak-anak yang berjudul Storks. Tertarik nonton ini karena lihat trailernya di youtube yang kayaknya lucu aja, soalnya ada baby-babynya, dan ada burung bangaunya. Lagian namanya juga mau nonton sama Tara ya pastilah yang dicari film anak-anak.

Karena letak theater XXI nya cuma selemparan batu dari rumah, jadi datanglah kami mefet jam tayang. Biasanya mah kalau ngga ada film yang lagi ngehits, datang mepet juga oke-oke aja. Ealah lupa kalau Warkop DKI reborn masih tayang. Jadilah saat kami nyampe bioskopnya antrian udah ngular sampai luar theater. Udah hampir sama pas masa-masa ngantri AADC2 ajah.

#PillowTalk : Hal-Hal Yang Tidak Dimengerti dari Pasangan

Sunday, September 25, 2016

Jadi, kemarin saya diantar mas Teguh ke kantor. Di perjalanan seperti biasa kami ngobrol lah, ini inu. 

Dan seperti biasa pulalah, istrinya yang cerewet ini nanya-nanya ngga penting gitu.

" Mas, apa hal yang ada pada ade, yang ngga bisa mas mengerti", tanya saya

" Haaaah, maksudnya"

Medan Napoleon, Oleh-oleh Kekinian dan Halal yang Baru dari Medan

Thursday, September 22, 2016
[ Sponsored Post ]



Medan Napoleon, Oleh-oleh paten Kota Medan, halal dan kekinian dari Irwansyah

Kalau mendengar nama kota Medan, apa yang ada di pikiranmu?

Ekspektasi vs Kenyataan Setelah Jadi Ibu

Wednesday, September 21, 2016


Tentang Profesionalisme Seorang Ibu Bekerja

Monday, September 19, 2016

Dear Rekan Kerja,Maafkan Kami Para Working Mom

Sunday, September 18, 2016

Custom Post Signature